Download Contoh Makalah tentang Persegi Panjang

Ditulis oleh: Contoh Karya Tulis -
Advertisement
Ada yang bingung cara membuat makalah tentang persegi panjang? Tenang, kali ini yang akan kita bicarakan adalah bagaimana membuat sebuah makalah yang materinya adalah tentang persegi panjang.

Karena materinya tentang persegi panjang jadi nanti inti materi yang akan dijelaskan di makalah ini juga masalah persegi panjang. Kalau bagian-bagian lain, secara umum sistematika atau susunannya tidak berbeda dengan makalah lain.

Sebagai contoh, di bagian awal makalah akan dibuat cover atau halaman judul, kemudian kata pengantar dan ada juga daftar isi. Sudah tahu belum bagaimana cara membuat halaman-halaman tersebut?

Halaman judul adalah halaman yang menerangkan sebuah nama atau judul dari makalah. Selain itu halaman judul juga menerangan sebuah; nama guru, nama kelompok, logo, nama sekola, dan prodi sekolah. dengan demikian meski diberi sebuah nama halaman judul, tidak semerta-merta menerangkan judul semata.

Pada bagian kata pengantar menerangkan sebuah kalimat pengantar dari penulis. Kalimat pengantar tidak mempunyai ciri ukuran atau jumlah, sehingga dalam hal demikian kata pengantar bisa panjang bisa juga pendek. Tergantung dari pada keinginan pembuat makalah itu sendiri.   

Pada bagian daftar isi menerangkan sebuah subjudul dan dudul yang dikemas dengan atau berupa daftar. Daftar tersebut biasanya diawali dengan sebuah sub judul yang mempunyai halaman dengan nomer paling kecil, dan berurutan hingga sampailah ke halaman yang paling besar.

1) BAB I Pendahuluan

Bagian pendahuluan atau bab satu ini akan terdiri dari 3 pembahasan atau tiga hal. Yang pertama kita akan membuat latar belakang makalah ini. setelah itu ada juga rumusan masalah dan terakhir tujuan makalah. Jika perlu bisa juga ditambahkan sistematika penulisan.

Pada bagian latar belakang menerangkan sebuah keterangan berupa isi secara umum yang beraitan dengan sebuah relitas yang ada. Tujuannya adalah membentuk sebuah rumusan masalah naman memiliki sebuah cangkupan secara luas. Sehingga apa yang disampaikan lebih bisa di[ahami oleh para pembaca.

Untuk bagian rumusan masalah menerangkan sebuah rumusan masalah berupa keterangan yang mencangkup isi namun secara lebih ringkas dan jelas. Bentuk rumusan masalah ini adalah berupa pertanyaan, yang menjalur pada suatu isi yang akan di paparkan pada makalah ini.

Berikut sebuah contoh tentang rumusan masalah yang memakai tema,”Persegi Panjang”, yang meliputi; Bagaimana Pengertian persegi panjang?, Bagaimana Sifat-Sifat persegi panjang?, Bagaimana Rumus dan Persamaan persegi panjang?, dan Bagaimana Contoh Soal?

Berbeda dengan rumusan masalah yang hadir dengan sebuah tampilan berupa kalimat berupa pertanyaan, tujuan mempunyia sebuah pengemasan berupa jawaban yang ada pada rumusan masalah. Dintara bentuk tujuan dari sebuah tema tentang, ”Persegi Panjang” adalah Mengetahui Pengertian persegi panjang, Mengetahui Sifat-Sifat persegi panjang, Mengetahui Rumus dan Persamaan persegi panjang, dan Memahami Contoh Soal

2) BAB II Pembahasan

Sedangkan untuk bagian pembahasan mulai diaparkan keterangan materi (isi) dari makalah tersebut. Matari yang dijelaskan bisa dilihat yang berdasarkan judul yang sudah disebutkan di muka.

Dengan demikian judul tersebut adalah menggambarkan sebuah keseluruhan isi yang ada di dalam makalah tersebut. Dengan demikian anda perlu membuat sub judul dan bahasan pada bab II ini sesuai dengan sebuah judul utama.

Untuk cara membuat sebuah sub judul dengan tema,”Persegi Panjang”, adalah dengan kata-kata berikut Pengertian persegi panjang, Sifat-Sifat persegi panjang, Rumus dan Persamaan persegi panjang, dan juga mengenai Contoh Soal dan jawabannya.

Seperti yang anda lihat sub judul tersbeut sudah bisa mencangkup dari pada judul yang sudah ada. Jadi, sebenarnya membuat makalah itu tidak terlalu sulit. Jika niat, rekan semua pasti bisa membuat makalah sendiri, apalagi dengan bantuan internet, benar tidak?

Jadi, pada bab dua inilah penyusun (yang membuat makalah) akan menjelaskan materi secara rinci dan jelas. Kalau bingung, rekan semua bisa mencari materinya di internet, baru setelah itu ditambah dengan penjelasan yang dibuat sendiri.

3) BAB III Penutup

Terakhir adalah bab 3 atau penutup yang akan terdiri dari kesimpulan dan saran. Untuk bagain kesimpulan diberikan sebuah keterangan tentang kesimpulan yang didapat dari pembahasan isi. Sehingga pembaca akan lebih mudah memahami maksud dan inti yang didapat dari isi tersebut.

Pada bagian saran, penulis menuliskan sebuah kalimat sedikit permintaan maaf dan sebuah harapan kritikan dan saran kepada pembaca. Yang mana jumlah kalimat tidak menentu tergantung dari pada keinginan penulis.

Tidak sulit bukan untuk membuat makalah ini? Ya kami yakin kalau rekan semua bisa membuat makalah sendiri yang bagus. Kalau masih sedikit bingung, rekan bisa mempelajari contoh lengkapnya dengan men-download terlebih dahulu dari tautan yang disediakan. berupa saran yang memang ditunjukan untuk para pembaca agar bisa diterapkan dalam kehidupan sehari.

Tetapi kebanyakan makalah yang menerangkan saran pada bagian sub judul saran, adalah merangkan permintaan saran kepada pembaca. Sehingga dalam hal ini secara tidak langsung penulis meminta pembaca menilai karya tulisnya. Tetapi itupun tidak masalah, karena adanya sub judul saran adalah untuk demikian.